Jumat, 21 Maret 2014

Setting Dasar Untuk Scene Interior Dalam Vray for Sketchup

Kali ini sy cuma cofas tutor dari blog tetangga hehehe :v
Ok langusng aja kita liat tutornya di TeKaPe :v



Tujuan tutorial ini adalah untuk membantu mengatur setting sebuah scene interior menggunakan V-Ray
Setting dasar Render
Global Switches>Gamma 2.2 (Nilai/values yang lain tetap)

Camera>Physical Camera enabled>Still Camera>Shutter speed 125>Film Width 36>Zoom 1>F-number 10>Film Speed (ISO) 800>Exposure enabled>Vignetting enabled

Environment/Sky>GI enabled 1.4>Texture Editor (klik dua kali pada “m”) Common>Type Sky>Multiplier 1.5 (Nilai/values yang lain tetap)

Image Sampler>Adaptive QMC>Min 1 Max 16>Antialiasing enabled>Area 1.5

Color Mapping>HSV Exponential>Dark 1 Bright 1

Indirect Illumination>GI enabled>Primary engine Irradiance Map Secondary engine Light Cache

Irradiance Map>Min -3 Max 0>HSph Subdivs 50>Samples 20 (Nilai/values yang lain tetap)
Untuk test render yang cepat, anda bisa mengurangi HSph Subdivs menjadi 30 dan Max Rate menjadi -2

Light Cache>Subdivs 750>Sample Size 0.01>Scale Screen>Num Phases 2 (setara nilai prosessor)
Untuk tes render yang cepat, kurangi nilai Subdivs menjadi 500 dan naikkan Sample Size menjadi 0.02
 
Hasil Experimen sy sendiri  : 










Tidak ada komentar:

Posting Komentar